Soft Input Panel (SIP) atau yang biasa kita kenal sebagai Virtual Keyboard, pada Windows Phone
memiliki beberapa jenis sesuai dengan kebutuhan penginputan yang
diperlukan pada TextBox untuk memudahkan pengguna. Beberapa jenis Soft Input Panel yang digunakan adalah jenis Chat, Number, Url, EmailUserName, dan TextBox LogOnName.
Pengubahan layout SIP dilakukan dengan menentukan nilai property
InputScope pada TextBox, baik secara programatikal maupun deklaratif.
Untuk memulai latihan menggunakan Soft Input Panel Anda bisa membuat Project Baru dengan menggunakan Visual Studio For Windows Phone dan ketikkan kode pada MainPage.Xaml sesuai dengan contoh pada gambar dibawah ini :
Semoga tulisan singkat ini bisa bermanfaat.
sumber : mugi